Kegiatan utama Laboratorium Ilmu Kelautan ditujukan untuk menunjang realisasi Tri Dharma Perguruan Tinggi. Melayani praktikum, Asistensi dan pelatihan-pelatihan. Selain itu juga memberikan layanan keahlian kepada organisasi profesi, perguruan tinggi, perusahaan dan pemerintah.